Senin, 28 November 2022

Ikhtisar novel 'Catatan Hati Seorang Mahasiswa '

 Judul : Catatan Hati Seorang Mahasiswa

Penulis : Alief Aurum

Penerbit : Laksana


Catatan Hati Seorang Mahasiswa

    'Catatan Hati Seorang Mahasiswa' yang ditulis oleh Alief Aurum mengisahkan pengalamannya bersama teman-temannya di IPB yang satu asrama. Penulis menceritakan bagaimana usaha teman-temannya membayar uang muka kontrakan sebesar 20 juta dalam sebulan. Mereka mencari uang degan caranya masing-masing. Salah satunya usaha yang dilakukan temannya bernama Aldo dan Dayat. Mereka mencari uang dengan cara memulai bisnis nasi kebuli yang dibantu oleh Arif. Sepak terjang binis mereka mengalami naik turun hingga mereka mencapai puncaknya. Saat bisnis mereka berada dipuncak kesuksesan, Aldo dan Dayat membutuhkan modal yang besar. Kemudian Arif mengusulkan kepada mereka untuk bekerjasama dengan Paguyuban Investor (PI). Kerjasama dengan salah satu anggota PI membuahkan hasil, bisnis mereka semakin sukses hingga diterima oleh BEM.  Akhirnya Aldo dan Dayat mampu membantu penulis beserta teman-teman lainnya membayar uang muka kontrakan tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ikhtisar novel 'Catatan Hati Seorang Mahasiswa '

 Judul : Catatan Hati Seorang Mahasiswa Penulis : Alief Aurum Penerbit : Laksana Catatan Hati Seorang Mahasiswa